TENTANG KAMI
“mewujudkan masyarakat Desa yang maju, mandiri, aman
serta sejahtera”
Dengan penjelasan
sebagai berikut;
a. Desa Pertanian yang mengandung
pengertian bahwa masyrakat desa Daru mampuh mewujudkan kehidupan yang sejajar
dan sederajat dengan masyarkat desa lain yang lebih maju dengan m engandalkan pada
kemampuan
dan keuatan sendiri yang berbasis pada keunggulan local di bidang pertanian
secara luas.
b. Desa kelautan yang mengandung pengertian
bahwa masyarakat desa Daru mampuh menjaga pesisir pantai dan laut demi
kesejahteraan mesyarakat secara luas.;
c. Adapun yang dimaksud dengan masyarakat
yang damai adalah masyarakat yang
memiliki sopan santun, berbudaya yang didasarkan pada persaudaraan dan cinta
kasih.
` d. Yang dimaksud masyarakat yang sejahtera
adalah bahwa diupayakan agar tercapai ketercukupan kebutuhan masyarakat secara
lahir dan batin (Sandang, pangan, papan,,agama
pendidikan,kesehatan rasa aman dan tentram
3.2 Misi
Untuk
mewujudkan visi tersebut, maka misi yang akan dilakukan adalah sebagai berikut:
1.
Menciptakan
kondisi masyarakat desa yang aman serta rukun dalam kehudupan bermasyarakat
dengan berpegang teguh pada prinsi-prinsip agama dan budaya yang ada.
2.
Memberdayakan
potensi yang ada di desa dan masyarakat yang meliputih:
a.
Pemberdayaan
Sumber Daya Manusia (SDM) terutama perempuan, Pemuda dan Karang Taruna.
b.
Pemberdayaan
Sumber Daya alam (SDA) dengan milihat potensi-potensi alam di desa meliputi
Laut dan Darat.
c.
Pemberdayaan
Ekonomi Masyrakat melalui Badan Usaha Milik Desa (BUM-Desa) Desa Daru.
3.
Mengoptimalkan
Penyelenggaraan Pemerintahan Desa yang meliputi :
a.
Pemerintahan
yang bersih, transparan, adil dan benar.
b.
Pelaksanaan
Pembangunan Desa yang berkesinambungan dan mengedepankan kepentingan masyarakat
melalui musyawarah bersama.
c.
Mningkatkan
koordinasi serta informasi dengan Badan Permusyawaratan Desa (BPD) dengan
melibatkan tokoh-tokoh masyarakat desa.
Memperjuangkan dan
melaksanakan program pemekaran desa yang sudah layakuntuk dimekarkan dengan
pembentukan Panitia Pemekaran Desa.